Saturday, August 22, 2009

BOTOL MINUMAN BERBAHAYA GA SIH ?!?

eh, ini bukan gua yang bikin penelitian
bahkan secara literatur pun saya ga nyari berhari2
hanya liat2 15 menitan di artikel yang SUPER BANYAK

dulu, disinyalir bahwa botol kemasan AQUA dan sejenisnya itu BERBAHAYA
karena terbuat dari PET (bahan kimia) poly ethilene tereftalat (pecaya de)
ketika diisi dengan air panas, dia akan larut dan menjadi zat karsinogenik
singkatnya, bisa bikin cepet mati karena kanker dan penyakit2 mutasi gen lainnya

terus, gosip ini beredar luas... dan sayangnya saya ga menemukan artikel yang RESMI MENGATAKAN bahwa SECARA RISET, BOTOL INI BERBAHAYA
di artikel yang saya baca, maksudnya artikel ilimiah yang risetnya juga terpercaya seperti badan kesehatan
dia hanya mengatakan DISINYALIR
belum ada bukti pasti mengenai hal ini

rasanya terlalu berlebihan ketika dikatakan ATI2, MATI LO
ya, jaga2 si boleh
tapi jangan karena ketidakpastian tersebut kita jadi SOKTAU dan membaut teori2 tentang racun itu
ini namanya hoax kan ya ?
sesuatu yang belum terbukti secara jelas tapi jadi BESAR banget
dan herannya, bukannya masyarakat cari tau, malah jadi gembar gembor
bukannya bersikap kritis dan cerdas, malah ngeogisp yang kaga2
bikin teori soal degradasi akibat UV misalnya, atau karena racuni tu emang sengaja ditambahkan


terus, ada artikel terbaru nih

Here is the URC Statement on the PET Bottle Issue

The use of PET bottles for cold and hot-fill food and beverages has been approved by the US Food and Drug Administration (US FDA) as well as the European Food Safety Authority. Universal Robina Corporation has adopted this innovative packaging for its C2 tea drinks. In doing so, URC strictly adheres to the conditions of use for PET bottles, as set forth by the food and drug organizations of both the United States and Europe.

C2 manufactures its bottles only from virgin materials. It is perfectly safe for a consumer to re-use a C2 (PET) bottle as long as it has not been used earlier to store harmful chemicals, and full sanitation is applied prior to the next usage occasion.

We have full confidence in the safety of our PET bottles, knowing it has the stamp of approval by international food and drug organizations, and that millions of people around the world use the same type of bottle C2 uses to enjoy their beverages every day.

The text and email messages saying that C2's use of PET bottles is dangerous to the health are totally false. Judging from its content, we now believe that these were circulated with the malicious intent of destroying the reputation of a product that is now being enjoyed by millions of consumers nationwide.




YEA, INGGRIS
itninya sih, dia mengatakan bahwa botol PET ini tidak berbahaya KECUALI sudah dikontaminasi oleh zat kimia tertentu (tentunya air ga termasuk) yang bisa ngerusak botol atau memicu reaksi dengan si botol sehingga keluarlah racun

selama pemakaiannya terbatas dengan cuci pake sabun dan ngisi pake air itu ga masalah
toh selama pembuatan botol itu, suhunya jauh lebih dari 100derajat kan ?
kalo emang ga boleh panas, berarti dari awal racun itu sudah ada dong ?



buat yang ga percaya, silahkan buat teori anda sendiri
tapi buat saya, yang bijak itu RISET sendiri
karena ada begitu banyak teori
saya sendiri sudah mikirin banyak teori2 yang hasilnya "berbahaya" dan "tidak berbahaya"
dan nyatanya saya ga menghasilkan apapun

toh ini hal yang ilmiah
buktikanlah dengan ilmiah
suatu teori tidak bisa disebut teori sebelum terbukti secara ilmiah
itu namanya HIPOTESIS, sayangku...

oke, selamat memakai botol PET




CATAT !!! INI HANYA UNTUK BOTOL PET, GOLONGAN PLASTIK NOMER 1
kalo golongan plastik nomer laen, ada yang ebrbahaya, seperti nomer 7 kalo ga salah
ga bole buat makanan
oke !
cari infonya sendiri yaaa, hahahaha
bersikaplah kritis, bukan SOKTAU

2 comments:

Yenny said...

Tapi bukannya botol Aqua itu udah sampe masuk ke TV bhw lebih baik dipakai hanya sekali?
Sekali pakai buang gitu loh
di metro pernah dibahas dari 1 sampe 7..

adeline sutiswan said...

hahahah . kalo yang 7 setau gue ga berbahaya deh yi . itu kan bahan buat botol susu bayi . kalo ga salah